Assalamu’alaikum Ayah dan Bunda,, Indahnya nuansa berbagi pada moment Idul Adha ini. Semua unit di Sekolah Islam Terpadu Auliya tengah sibuk dalam pemotongan hewan qurban. Beberapa siswa dan guru kompak saling bahu – membahu memasukkan potongan daging kurban yang…
“Tak ada Lawan, Yang ada Hanya Kawan” Bintaro (20/08), semarak merah putih di lapangan SDIT AULIYA masih mewarnai kemeriahan hari kemerdekaan Indonesia ke 73 pagi tadi. Kali ini siswa kelas 1, 2 dan 3 yang menyingsingkan lengan menuju medan perjuangan…
Siswa SMPIT Auliya bersama para guru sedang mempersiapkan mental dan spiritual untuk perbekalan menghadapi UN. Seluruh siswa menjalani kegiatan seperti Training Motivasi, Sholat Tahajud, Zikir pagi dan petang Al Ma’surat dan Khotmil Qur’an, Outbound dll. Kegiatan yang berlangsung di Villa…
Assalamu’alaikum Ayah dan Bunda,, Alhamdulillah, Penggalangan donasi untuk bencana alam di Lombok Tahap 1 telah terkumpul. Donasi yang diperoleh dari siswa-siswi AULIYA diberikan kepada Majelis Ta’lim Auliya sebesar Rp. 18.000.000,- untuk kemudian disalurkan langsung melalui lembaga kemanusiaan PKPU, yang dihadiri…
Bintaro (14/08), SMAIT Auliya turut menyemarakkan HUT RI – Ke 73 dengan aneka lomba yang membangkitkan semangat kerjasama tim. Perlombaan ini dimulai dari tanggal 13 sampai 14 Agustus 2018. Aneka lomba tersebut adalah lomba balap bakyak, volley balon, balon berjalan,…