Rasa rindu ananda KB-TKIT AULIYA untuk bermain dan belajar bersama ibu guru akhirnya tertunaikan dalam program AULIYA HOME LEARNING. Di SENTRA Discovery, Ibu Yeti Rusyanti, S.Pd.I mengajak ananda bermain menggunakan beras dan botol. Ada juga Math and Languange Center, di…
KB-TK Islam Terpadu AULIYA Ajak Orangtua Berkolaborasi Mendidik Si Kecil Secara Optimal Setiap orang tua pasti berharap buah hatinya mampu tumbuh serta berkembang secara optimal. Maka sepatutnyalah, pendidikan menjadi tanggung jawab bersama. Untuk itu KB-TKIT AULIYA mengajak ayah dan bunda…
Untuk menanamkan semangat merawat dan menjaga kelestarian alam di bumi, KB-TKIT AULIYA mengadakan AULIYA Class Performance (ACP) di Auditorium gedung Ali bin Abi Thalib (7/12). Pagelaran akbar ini menampilkan performa yang menarik dari siswa KB dan TK B bertemakan “I…
Sosok ayah memang jarang dibicarakan, namun layaknya seorang ibu, cinta ayah laksana air yang mengalir tanpa henti dan tidak kering di dera musim. Mengangkat tema “Ayahku Idolaku”, Taman Kanak-Kanak (TK) Islam Terpadu AULIYA mengajak anak-anak lebih mengenal sosok ayah dalam…
Pada tanggal 2 Oktober 2019 kemarin, siswa kelas TK B AULIYA punya kegiatan yang seru lohhh… Dengan mengenakan celemek memasak dan topi putih yang unik, mereka terlihat seperti chef cilik. Mereka sedang asyik fun cooking dengan menu Jasuke (jagung susu…
“….. Labbaikallaahumma labbaik, labbaika laa syaarikalaka labbaik. Innalhamda, wanni’mata, laka wal mulk, laa syaarikalaka labbaik.” Ayah bunda, siapa yang tidak bergetar hatinya bila melihat Ka’bah? apalagi bila berada di tengah Lapangan Sekolah Gedung Utsman AULIYA. Ada apa gerangan? Rupanya…
“The Bright Little Stars” merupakan tema wisuda siswa Kelompok Bermain (KB)-Taman Kanak-kanak (TK) Islam Terpadu Auliya, Pondok Aren. Kepala KB TK Islam Terpadu AULIYA, Ibu Retno Purnomowati menjelaskan, acara ini dihadiri orangtua murid, pembina Yayasan AULIYA Insan Utama beserta jajaran…
Bintaro (14/3), TKIT AULIYA kelas TK A mengadakan ACP (AULIYA Performance Class) yang bertemakan tentang “Transportation”. Aneka kostum menarik yang berkaitan dengan profesi yang menggunakan kendaraan ini diperagakan sangat baik dan menghayati oleh siswa. Tak lupa penampilan tarian yang diiringi…
Assalamu’alaikum Ayah Bunda, Tengoklah keseruan siswa TKIT AULIYA yang melakukan banyak aneka kegiatan pembelajaran sentra di sekolah. TKIT AULIYA berkomitmen memberikan penerapan pendidikan metode sentra kepada siswa menjadi lebih baik. Siswa diberikan kebebasan bereksplorasi ketika berada di…
Wahhh,,, para siswa TK B lagi melakukan apa yaa??? Seru banget nih kelihatannya, berkumpul dan bersorak sorai seperti ada sesuatu yang dahsyat terjadi…. Ternyata para siswa sedang melakukan suatu percobaan ilmiah yang menarik. Kegiatan percobaan ini adalah percobaan gunung…